Terdapat dua pilihan ketika ingin menilai kinerja perusahaan, yaitu berhasil atau tidak. Objek perusahaan yang saya amati adalah PT. Astra International Tbk. atau disebut juga ASII.
Terdapat tiga unsur yang saya pakai untuk mengamati kinerja perusahaan ini, yaitu unsur CGPI score (Corporate Governance Perception Index) dimana unsur score ini dilakukan oleh IICG (Indonesian Institute of Corporate Governance), kemudian unsur laporan keuangan yang tepatnya saya pakai adalah rasio Debt to Equity Ratio (DER) atau dapat dilihat berdasarkan total liabilities and equities, serta unsur 5 komponen penting dalam prinsip GCG yaitu TARIF.
File : PT. Astra International Tbk.
Kamu bisa memakai file di atas untuk dijadikan acuan atau gambaran ketika ingin mengamati kinerja perusahaan dalam atau luar negeri selain PT. Astra International Tbk.
0 komentar:
Posting Komentar